Jakarta-Bandung-Yogya Wisata Religi

Hotel

3 Star Hotel

Destination

Jakarta, Bandung, Yogyakarta

Transportation

Tour Bus

Sudah Termasuk

  • 3 malam menginap (hotel bintang 3); 2 malam Jakarta, 1 malam Yogyakarta

  • Bus Wisata Luxury kelas sultan, AC, reclining, karaoke, toilet

  • Makan 3x sehari selama tour

  • Air mineral 1 botol per hari

  • Seragam: Kaos + ID Card + Goodie bag

  • Tiket masuk tempat wisata sesuai program

  • Pengurusan kunjungan ke program Mamah Dedeh, Ustadz Hilman Fauzi

Belum Termasuk

  • Keperluan pribadi

  • Tipping untuk guide atau sopir

  • Obat-obatan pribadi

*Mulai Dari:

Rp 3.600.000/Group

Asuransi Perjalanan

Semua Tiket Masuk Objek wisata Sesuai Program

Professional Team

Itinerary

Hari 1: Padang – Jakarta (L/D)
  • Berangkat dari asal menuju Jakarta

  • Perjalanan dengan Bus Wisata luxury kelas Sultan

  • Bermalam di perjalanan

  • Rombongan sarapan di rest area

  • Setelah makan siang dan check-in hotel, istirahat sebentar

  • Kunjungan ke masjid ikonik dan kota tua

  • Mengikuti program MAMAH DEDEH

  • Makan malam dan bermalam di hotel

  • Setelah sarapan, check-out dan melanjutkan perjalanan ke Bandung

  • Mengunjungi Masjid Al Jabbar, Gedung Sate, dan wisata belanja

  • Menuju Stasiun Kereta Api untuk perjalanan ke Yogyakarta

  • Makan malam di kereta, bermalam dalam perjalanan

  • Subuh tiba di Yogyakarta, sholat dan mandi di hotel

  • Sarapan pagi dan persiapan tour

  • Kunjungan ke: Keraton Yogyakarta, Taman Pintar, Malioboro, dan Sky View di HeHa

  • Kembali ke hotel dan istirahat

  • Sarapan di hotel dan check-out

  • Perjalanan kembali ke Jakarta

  • Makan malam di perjalanan

  • Kajian penutup bersama Ust. Hilman Fauzi

  • Bermalam di perjalanan

  • Sarapan di rest area

  • Perjalanan kembali ke Padang

  • Kegiatan motivasi dan penutupan

  • Tiba di daerah asal, program selesai